Publikasi Fakultas Ilmu Pendidikan

Year Title Description Publisher Author(s)
2022 Pengembangan Buku Panduan Pembelajaran Matematika Berbasis Android untuk Orang Tua Anak Cerdas
Penelitian ini bertujuan untuk:(1) menghasilkan produk pengembangan buku panduan bimbingan belajar matematika berbasis android bagi orang tua anak tunagrahita,(2) memperoleh kelayakan produk pengembangan buku panduan bimbingan belajar matematika berbasis android bagi orang tua anak tunagrahita ditinjau dari ahli media dan ahli materi,(3) untuk memperoleh kepraktisan produk pengembangan buku panduan bimbingan belajar matematika berbasis android bagi orang tua anak tunagrahita, dan uji keefektifan produk pengembangan buku panduan bimbingan belajar matematika berbasis android bagi orang tua anak tunagrahita. Penelitian dilaksanakan di SLB Al-Azhar Waru Sidoarjo dengan subjek penelitian 5 orang tua anak tunagrahita untuk dilakukan uji kepraktisan dan uji keefektifan. Pengembangan produk ini menggunakan desain model pengembangan Thiagarajan, S, Semmeln, D, S, & Semmel MI (1974) yaitu 4-D. Instrumen pengumpulan data yang digunakan adalah lembar angket para ahli, lembar penilaian pengamatan berhitung penjumlahan, dan observasi. Analisis data menggunakan uji statistik. Berdasarkan hasil uji kelayakan diperoleh persentase validasi ahli media sebesar (93%) termasuk dalam kategori sangat layak, validasi ahli materi diperoleh sebesar (86%) termasuk dalam kategori sangat layak. Uji kepraktisan menurut pengguna diperoleh sebesar (88%) termasuk dalam kategori sangat praktis. Hasil uji keefektifan menunjukkan hasil gain score 0, 8 dengan kategori tinggi. Artinya buku panduan ini efektif digunakan orang tua untuk membimbing anak tunagrahita belajar berhitung penjumlahan.
Jurnal Pendidikan Inklusi 5 (1), 026-034, 2022
2022 Penerapan Neuropsikologi Terhadap Pemecahan Masalah Perilaku Belajar Siswa Sekolah Dasar
Pada aspek kognitif, anak mengalami perkembangan pada otaknya sehingga mereka semakin mudah untuk belajar, mengingat, serta berpikir logis. Tujuan ini ialah dalam rangka melakukan kajian menangani hambatan siswa dalam belajar berdasarkan sudut pandang neuropsikologi melalui memberikan informasi data hasil temuan agar bisa diberikan terapi serta pemeriksaan lebih lanjut secepatnya. Riset ini menerapkan pendekatan kuantitatif dengan jumlah responden sebanyak 116 siswa yang mana memiliki prestasi rendah dalam belajar sejumlah 60 orang (sebagai kasus) serta sejumlah 56 orang lainnya mempunyai prestasi tinggi (sebagai kontrol). Disamping dilakukan tes kemaknaan dan korelasi antara kasus dan kontrol terhadap temuan aspek neuropsikologi Peneliti menggunakan analisis data melalui perhitungan proporsinya kemudian dilanjutkan pada tabulasi silang untuk selanjutnya diuji …
Jurnal Basicedu 6 (4), 5918-5925, 2022
2022 SPIRITUAL INTELLIGENCE IS DIRECTLY PROPORTIONAL TO THE IMPROVEMENT OF SOCIAL ATTITUDES OF ELEMENTARY SCHOOL STUDENTS
The formation of a nation can be seen from the people in it who are faithful, pious, intellectual, dignified, and responsible. Educators play a major role in the formation of students in schools towards the development of attitudes and behavior to create a strong nation. Furthermore, if intelligence is formed, it will manifest good attitudes and behavior. With the literature study method, this research will examine spiritual intelligence, social attitudes of elementary school students, and the relevance of spiritual intelligence to the social attitudes of elementary school students. This study is sourced from journals, thesis, internet, theses, dissertations, books, or other relevant sources. In the aspect of spiritual intelligence, it proves to have an effect on the attitudes and behavior of elementary school to university students. There is a need for more specific follow-up research to find out the relevance of spiritual intelligence to the social attitudes of elementary school students.
JURNAL PENDIDIKAN DASAR NUSANTARA 8 (1), 15-27, 2022
2022 Representation Analysis of Science Process Skills With a Neuropsycological View at Elementary School
This study aims to analyze how the representation of science process skills in science learning devices with a neuropsychological point of view, using valid, practical devices, and also effective in training science process skills that will later produce an image or representation of science process skills. This study used three stages of the 4-D model, with stages of definition, design, and development. This research is only limited to development. Representation of learning devices in the trial in grade V of elementary school with a one-group pretest-posttest design. The results showed that this representation of science process skills is interesting and easy to understand. By showing data on the practicality of learning, data on the validity of devices, and also data on the effectiveness of devices in representing science process skills. Assisted by a very positive student response shows that the student's neuropsychology looks good. Overall representation of science process skills using these learning tools can help learners process thinking more logically, and balance behavior better.
EDUTEC: Journal of Education And Technology 6 (1), 61-68, 2022
2022 PENERAPAN THINK PAIR SHARE UNTUK PENINGKATAN HASIL BELAJAR PADA MATERI UNSUR PEMBANGUN TEKS CERITA PENDEK
This study aims to apply think pair share to improve learning outcomes on the material elements of literary works in short story texts in grade 9A of SMP Negeri 1 Siwalan. Short stories are favorite reading for students because they are short, dense, and in accordance with everyday life. However, the pre-cycle test results are still below the KKM. This indicates that students have not mastered the elements of short story building. After conducting research for two cycles, each cycle has two meetings. Based on the results of the test at the think pair share stage, the end of the cycle test, observations, questionnaires, and interviews, student data were obtained. in cycle 1 meeting 1 students who obtained learning outcomes of 75 or more at the think stage 28%, pair 62%, and share 88%, meeting 2 stage think 6%, pair 22%, and share 88%. Meanwhile, in the second cycle of meeting 1 students who obtained learning outcomes of 75 or more at the 97% think stage, 100% pair, and 100% share, the second meeting of the 100% think stage, 100% pair, and 100% share. Students who get a score of 75 in cycle 1 are 66% and in cycle 2 are 88%. The average student learning outcomes in cycle 1 is 74.22 and in cycle 2 is 83.91. The student attitude assessment is obtained from self-assessment of religious attitudes and social attitudes. Religious attitudes in cycle 1 meeting 1 obtained a score of 3.28 meeting 2 obtained a score of 3.59, cycle 2 meeting 1 obtained a score of 3.78 meeting 2 obtained a score of 3.86, social attitudes in cycle 1 meeting 1 obtained a score of 3.33 meetings 2 obtained a score of 3.26, cycle 2 meeting 1 obtained a score of 3.43 meeting 2 …
LANGUAGE: Jurnal Inovasi Pendidikan Bahasa dan Sastra 2 (3), 222-232, 2022
2022 Special Education Teachers’ Perceived Stress towards Transformational Teaching
The impact of psychological factors on transformational teaching (TFT) performance has been widely considered in inclusive and special education. The main aim of this cross-country study was to investigate the role of bio-psycho symptoms (BPS), mindfulness and subjective well-being as serial mediators of the relationship between perceived stress and TFT among Indonesian and Thai special education teachers. A total of 368 participants––177 teachers from Indonesia and 191 teachers from Thailand––completed self-report measures assessing the mentioned variables. Descriptive and correlational analyses were conducted. Serial mediation analyses found that in addition to the negative direct effect of stress on TFT, subjective well-being was a mediator among Indonesian special education teachers, while BPS, mindfulness and personal well-being were serial mediators among Thai special education teachers. They can be recognised as partial mediations on the proposed model. Findings suggest that the effect of stress on TFT is weakened by mindfulness and subjective well-being. Importantly, special education teachers may benefit from evidence-based stress management interventions and mindful-wellness programmes to achieve better implications for their teaching.
International Journal of Instruction 15 (4), 971-986, 2022
2022 PENGARUH PENERAPAN METODE PEMECAHAN MASALAH TERHADAP KETERAMPILAN PENGAMBILAN KEPUTUSAN PADA MATA PELAJARAN IPA KELAS V SEKOLAH DASAR
Penelitian tentang penerapan metode pemecahan masalah pada siswa kelas V sekolah dasar bertujuan untuk menganalisis pengaruh penerapan metode pemecahan masalah terhadap keterampilan pengambilan keputusan pada mata pelajaran IPA. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif dengan jenis quasi eksperimen. Desain penelitian yang digunakan yaitu one group pre-test and post-test design. Rancangan penelitian yang digunakan dalam penelitian ini menempuh tiga tahap, yang dimulai dengan memberikan tes awal, memberikan perlakuan, dan memberikan tes akhir. Analisis data yang digunakan adalah uji coba instrumen (validitas dan reliabilitas), uji normalitas, dan uji t. Hasil penelitian menunjukkan bahwa keterampilan pengambilan keputusan didapatkan nilai rata-rata hasil pre-test sebesar 50, 48 dengan standar deviasi 9, 09 sedangkan untuk post-test didapat nilai rata-rata sebesar 91, 01 dan standar deviasi 3, 63. Uji beda nilai pre-test dan post-test keterampilan pengambilan keputusan ditemukan nilai thitung 23, 13> nilai ttabel 2, 04. Satusatunya perlakukan yang diberikan adalah metode pemecahan masalah, sehingga disimpulkan bahwa penerapan metode pemecahan masalah sangat bermanfaat dan dapat meningkatkan keterampilan pengambilan keputusan siswa sekolah dasar, khususnya pada mata pelajaran IPA
Visipena 13 (1), 1-13, 2022
2022 Synergy of Industrial Sector for the Implementation of MBKM Curriculum: Where Innovators and Investors Meet
The Government of Indonesia promotes the idea of independent learning (MB-KM) as the natural learning process to achieve student’s autonomy for critical thinking, creativity, and collaborative skills. The purpose of this study is to map various forms of synergies between the higher education and industrial sector and job market (IDUKA) as a form of implementing MB-KM Curriculum. This qualitative research involved heads of the study programs in regards their strategy to engage with IDUKA. The responses show positive preference of 86.8% by revitalizing the curriculum involving IDUKA, and realignment to MB-KM shows a positive preference of 78.9%. The data show the preference for implementing MB-KM Curriculum lies on collaboration programs, focusing on its implementation in lectures by involving IDUKA with various forms of supports, namely policy-making from leaders related to cooperation, management, governance, stakeholders, alumni users, and cooperation funds. The results of this study become the rationale for higher education to implement relevant MB-KM Curriculum.
Eighth Southeast Asia Design Research (SEA-DR) & the Second Science …, 2022
2022 Pengaruh Media Gambar Seri Terhadap Motivasi Dan Hasil Belajar Siswa Kelas I Di Sdn 11 Palangka
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penggunaan media gambar seri terhadap motivasi dan hasil belajar siswa di SDN 11 Palangka. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif dengan metode eksperimen semu. Desain penelitian yang dilakukan dalam penelitian ini adalah pretest-posttet control group design. Dalam penelitian ini membandingkan dua kelompok diberikan pembelajaran dengan media gambar seri dan tanpa media gambar seri. Jumlah subjek penelitian sebanyak 60 siswa kelas 1 SD yang terbagi menjadi dua kelompok, yakni keompok eksperimen dan kelompok control yang masing-masing berjumlah 30 siswa. Hasil dari penelitian ini diperoleh bahwa pembelajaran menggunakan media gambar seri berpengaruh positif terhadap motivasi dan hasil belajar. Siswa yang dibelajarkan dengan media gambar seri lebih antusias dan semangat dalam mengikuti kegiatan belajar dariapda kelompok siswa tanpa dibelajarkan dengan media gambar seri. Rereata nilai motivasi dan hasil belajar siswa kelompok eksperimen yang dibelajarkan dengan gambar seri jauh lebih tinggi daripada rerata kelompok control tanpa dibelajarkan dengan media gambar seri.
Jurnal Ilmiah Mandala Education 8 (4), 2022
2022 STEAM-Based Learning Media: Assisting in Developing Children’s Skills
STEAM is a learning approach combining science, technology, engineering, arts/creativity, and mathematics. STEAM is not only a part of group studies, but also holistically integrates multiple approaches to solve problem. This research is a type of developmental research that aims to create a STEAM-based learning media for early childhood education through the ADDIE model. The data were collected from through one-group pretest-posttest design and analyzed according to the ADDIE developmental research technique. Participants of this research were young children aged 4-6 years who attended preschool and ECE teachers. The result shows that the developed media are proved to be valid in term of material and media feasibility. Moreover, it shows its practicality and effectiveness which comply with the standard use for early childhood education learning media; thus, it indicates that the developed media can …
Jurnal Obsesi: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini 6 (6), 6863-6876, 2022