Publikasi S2 Manajemen Pendidikan

Year Title Description Publisher Author(s)
2021 Kondisi kebugaran jasmani siswa overweight selama pandemi COVID-19
Physical fitness functions to develop individual work abilities, so that they can complete tasks properly without experiencing significant fatigue. Physical conditions in the aspects of heart strength and fitness are important things that every student has. The condition of overweight participants has the opportunity to increase during the COVID-19 pandemic and is prone to having conditions of poor heart strength and fitness. The research objective was to determine the impact of the COVID-19 pandemic on overweight students. This research is a type of descriptive quantitative research with a survey method. The data collected were in the form of data on the results of the body mass index test, fat percentage, strength condition, and heart fitness. The BMI test instrument used a test of body weight, height, percentage of fat using the OMRON scales, the strength condition used the push-up, sit-up, and back-up tests, while heart fitness used the multistage fitness test. The research sample consisted of 17 high school students with the category of male overweight, not athletes. Analysis of test results is based on the norms of each test instrument performed. The results showed that the mean characteristics of the sample were less than 17 years old with a body weight of less than 75 kg and a height less than 165 cm, so that the body mass index was in the normal category. The average heart condition in the resting phase is very high because it exceeds 100 beats/minute with a minimum value of 68 beats and a maximum of 142. It shows that the study sample has a condition of arm muscle strength with the majority being less to less than 53%. The condition of the …
Jurnal Penjaskesrek 8 (1), 69-82, 2021
2021 Penerapan Model Latihan Daya Tahan Kardiovaskuler With The Ball Permainan Sepak Bola Pada SSB BU Pratama
Seorang pemain sepak bola untuk mendapatkan prestasi harus didukung oleh penguasaan teknik dasar sepak bola yang baik. sebagai tolak ukur untuk meningkatkan prestasi maksimal pada cabang olahraga yang ditekuni, seorang pemain sepak bola perlu sekali memperhatikan faktor-faktor penentunya. Faktorfaktor penentu dapat disebutkan ada tiga faktor penting yaitu : teknik dasar ,kondisi fisik dan psikologis saat di sesi latihan maupun disaat bermain.(Gumantan & Mahfud, 2018). Selain faktor teknik dalam bermain faktor psikologis dan aspek kondisi fisik sangat mengpengaruhi performa dalam bermian. Tujuan yang ingin dicapai pada penelitian ini adalah untuk mengetahui peningkatan daya tahan kardiovaskuler melalui penerapan model latihan daya tahan kardiovaskuler with the ball pemain sepakbola usia 14-17 tahun. Penelitain ini mengunakan metode eksperimen dengan mengunakan desain One Group Pretest Posttest Design. Sampel dalam penelitian ini adalah 30 pemain SSB Bintang Utara Pratama yang aktif berlatih dan tidak cedera dari populasi semua pemain SSB Bintang Utara Pratama. Hasil dari penelitian menunjukan bahwa model latihan daya tahan kardiovaskuler with the ball permainan sepakbola sebesar 0.00 < 0.05 kemudian kelompok control mendapatkan nilai signifikansi sebesar 0.873 > 0.05 maka dapat disimpulkan terdapat pengaruh yang signifikan pada kelompok eksperimen.
Universitas Teknokrat Indonesia, 2021
2021 Management of athlete achievement development, central java student sports coaching and training center
One of the ways that the government restricts the development of regional elite sports is to seek to establish a variety of athlete development facilities. The purpose of this study is to determine and describe the implementation of performance development management for athletes in the Central Java Student Sports Development and Training Center (PPLOP). The research method uses explanatory research techniques. The research was conducted at the Central Java Student Physical Education and Training Center (BPPLOP). Research data sources are individuals directly related to PPLOP, including PPLOP athletes, athletes and other related party managers, coaches, and performance development coordinators. Techniques for collecting data through observations, interviews and documents. The results show that the performance management of PPLOP athletes in Central Java has achieved the best results in performance development, education, academic development and religious development. The process of improving PPLOP Central Java performance is correct, as evidenced by the performance of athletes in sports, science, and religion. The existence of the promotion and dismantling system has become a reference for the school and the PPLOP Center in Central Java to implement performance promotion management.
MEDIKORA 20 (2), 103-112, 2021
2021 Manajemen pembinaan bola tangan klub giri gresik
Dalam sebuah klub, terdapat unsur pembinaan, pelatihan dan kompetisi di dalamnya sehingga atlit yang berpartisipasi tidak hanya memiliki teknik dan fisik yang baik melainkan juga termotivasi untuk lebih giat berlatih agar dapat memenangkan kompetisi yang diikuti oleh klub. Salah satu klub olahraga di Jawa Timur adalah klub Giri Gresik. Klub ini bermain dan membina atlitnya di cabang olahraga Handball. Untuk pengembangan sebuah klub diperlukan adanya penilaian atau evaluasi sehingga dapat mempertahankan hal yang sudah baik dan meningkatkan hal yang perlu ditingkatkan. Salah satu kerangka penelitian yang dapat digunakan untuk menilai kinerja organisasi adalah analisis SWOT, yang merupakan singkatan dari Strengths (kekuatan), Weakness (kelemahan), Opportunities (peluang), dan Threats (ancaman). Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kekuatan, kelemahan, peluang, dan ancaman pada manajemen pembinaan klub Giri Gresik. Penelitian ini berjenis penelitian kualitatif dengan menggunakan pendekatan deskriptif Data pada penelitian ini adalah keterangan pengurus, pelatih dan pemain klub Giri Gresik yang dikumpulkan melalui teknik wawancara semi terstruktur. Hasil yang didapatkan melalui penelitian ini adalah: 1) kekuatan pada manajemen pembinaan klub Giri Gresik terletak pada fungsi perencanaan dalam regenerasi pemain dan penunjukkan pelatih serta program latihan dan fungsi pelaksanaan dalam komunikasi dan latihan rutin; 2) kelemahan pada manajemen pembinaan klub Giri Gresik terletak pada fungsi pengorganisasian dalam fasilitas dan pendanaan; 3) Peluang pada manjemen …
Jurnal prestasi olahraga 4 (8), 56-62, 2021
2021 Private Junior High School Marketing Management to Face the New Students Admission (PPDB) Policies of State Junior High School in Surabaya
This study was conducted to determine the marketing strategy of private schools in facing the new policies of the Surabaya City Office in the Admission of New Junior High School Students. Various internal and external factors also influence the running of the marketing strategy being implemented. This study focuses on: a) marketing strategy including school programs, strategy and gold mix (product, price, location, promotion of human resources, sarpras and service management), b) internal factors including school strengths, school weaknesses and organizational structure, c) factors external includes school opportunities, school threats and political technology, culture. The method used is qualitative research and case study type. The subjects in this study are the principal, the Deputy Principals, especially in the field of public relations who know the relationship between the institution and the wider community, teachers as learning actors, guardians of students as consumers of service users. This research was conducted in the odd semester of the 2019-2020 school year. Data collection techniques using observation, interviews, and documentation. The data analysis technique used in this study was an interactive analysis model consisting of three components, namely data condensation, data triangulation, data presentation and conclusion drawing. The results showed that the marketing strategies implemented by the Labschool Junior High School and Kemala Bhayangkari 1 Surabaya Junior High School were good and maximized by taking advantage of the advantages they had. Inhibiting factors, such as new policies and the number of …
International Journal for Educational and Vocational Studies 3 (1), 64-70, 2021
2021 multidimensional aspect of corporate entrepreneurship in family business and SMEs: A systematic literature review
This study aimed to review and analyze corporate entrepreneurship (CE) within family businesses and small and medium enterprises (SMEs), providing a review of the current state of research and suggesting a future research agenda. In a systematic literature review, 1040 articles indexed in Scopus were initially subjected to bibliometric and qualitative analysis. Finally, 53 papers published in various academic journals, focusing on corporate entrepreneurship, family businesses, and SMEs, were subjected to bibliometric analysis and qualitative research to identify the new potential state of the art in corporate entrepreneurship. CE in family businesses and SMEs is not a general research trend in the entrepreneurial area. This research shows that the literature on CE models and tools in family businesses and SMEs is still sparse. The review results correlate the actors of CE, behavior, and activities, including entrepreneurial orientation, entrepreneurial management, and entrepreneurial leadership and performance, as outcomes in family business and SMEs.
Economies 9 (4), 156, 2021
2021 Analisis minat belajar dan motivasi belajar siswa terhadap pembelajarandaring PJOK selama pandemi Coronavirus Disease (COVID-19) di MAN 1 Lamongan
Tujuan penelitian ini adalah untung mengetahui minat dan motivasi belajar siswa dalam pembelajaran dimasa pandemi secara daring dalam pembelajaran PJOK di MAN 1 Lamongan. Metode pendekatan kualitatif deskriptif dengan analisis deskriptif dan analisis inferensial uji model penelitian dengan menggunakan analisis regresi berganda untuk menarik kesimpulan kesimpulan pada penelitian. Hasil dari penelitian ini menunjukan ada pengaruh positif dan signifikan minat belajar dan motivasi belajar secara bersama-sama terhadap pembelajaran daring pada mata pelajaran PJOK. Artinya, keterarikan dan dorongan dalam diri siswa mampu meningkatkan proses pembelajaran daring. Minat maupun motivasi yang ada pada siswa ditunjukkan dengan mendapatkan nilai yang tinggi, sehingga hal ini menjadi sebuah temuan bahwa nilai sebagai hasil belajar adalah minat dan motivasi terbesar pada siswa kelas X MAN 1 Lamongan. Siswa diharapkan mampu menumbuhkan minat dan motivasi dengan aspek yang lain, seperti rasa suka terhadap pelajaran dan dorongan yang berasal dari dalam diri tanpa adanya alasan seperti nilai atau hadiah.
Jurnal Education and Development 9 (1), 225-225, 2021
2021 Gambaran Komitmen Organisasi pada Guru di Lembaga Pendidikan Pesantren
Penelitian ini membahas tentang gambaran komitmen organisasi pada guru di Lembaga Pendidikan Pesantren. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Subjek dalam penelitian ini yaitu 127 orang guru. Pengumpulan data menggunakan skala komitmen organisasi yang disusun berdasarkan teori komitmen organisasi dari (Meyer et al., 1993). Analisis data dilakukan dengan membuat kategorisasi dan melakukan tabulasi silang untuk mengetahui komitmen organisasi guru. Hasil penelitian menunjukkan bahwa komitmen organisasi guru termasuk dalam kategori tinggi. Sebagian besar guru memiliki komitmen organisasi yang tinggi pada dimensi kontinuitas dan normatif, kemudian dimensi afektif.
Jurnal Basicedu 5 (6), 6168-6176, 2021
2021 Jurnal Basicedu
This research discusses the description of organizational commitment to teachers at Islamic Boarding Schools. This research was a descriptive study that used a quantitative approach. The subjects in this study were 127 teachers. The data were collected using an organizational commitment scale which was based on the theory of organizational commitment (Meyer et al., 1993). Data analysis was carried out by categorizing and cross tabulating to determine teacher organizational commitment. The results showed that the teacher's organizational commitment was included in the high category. Most of the teachers have a high organizational commitment on the dimensions of continuance and normative, then affective dimensions.
Jurnal Basicedu Vol 5 (6), 2021
2021 MASKER QUOTES SEBAGAI MEDIA UNTUK MENGEDUKASI MASYARAKAT MELAWAN COVID 19
Pandemi Covid-19 ini sudah semakin menyebar di seluruh penjuru dunia, sehingga World Health Organization (WHO) meningkatkan status kesehatan dunia yang sebelumnya Endemik menjadi Pandemi. Di Indonesia, virus ini sudah menyebar di seluruh provinsi. Berdasarkan data yang diupdate terakhir (28 Mei 2020), Surabaya menduduki urutan kedua dan cenderung masih naik hingga sekarang. Data tersebut menunjukkan penyebaran virus sangat massive dan perlu dihentikan dengan mengikuti protokol WHO. Pemerintah melakukan upaya seperti physical distancing, PSBB dan upaya lainnya. Pembatasan aktivitas masyarakat memiliki dampak besar termasuk di bidang pendidikan. Perlu ada solusi dalam menghadapi penyebaran virus covid 19 di masa new normal ini. Sekolah sebagai centre of culture mampu menggerakkan masyarakat pada umumnya untuk lebih peduli pada orang lain dan dirinya sendiri melalui “butuh menggunakan masker”. Metode pelaksanaan disesuaikan dengan kebutuhan dan tujuan yang akan dicapai dalam kegiatan ini. Kegiatan PKM dilakukan melalui Pelatihan pembuatan masker quotes sebagai media edukasi kepada sekolah dan masyarakat sekitar. Hasil yang dicapai dalam kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat adalah sekolah mitra dalam hal ini SMPN 6 Ekselen Hang Tuah Surabaya mempunyai Keterampilan memahami konsep sekolah sehat dengan memahami kesehatan diri dan orang lain yang mengacu pada standar WHO dengan Kegiatan Pertama dalam kegiatan kepada masyarakat adalah, in service learning.
Transformasi dan Inovasi: Jurnal Pengabdian Masyarakat 1 (1), 2021