MataKuliah Manajemen dan Digitalisasi Perpustakaan


Deskripsi

Mata kuliah Sistem Informasi dan Komputerisasi Manajemen Perpustakaan Sekolah memberikan pembelajaran mengenai upaya pendayagunaan semua sumber daya yang ada untuk merencankan, mengorganisasikan dan mengendalikan program kegiatan-kegiatan agar peran, tujuan, fungsi dan tujuan perpustakaan di sekolah dapat tercapai secara efektif dan efisien sesuai rencana. Upaya pengelolaan dilakukan dengan menggunakan bantuan teknologi informasi dengan sistem komputerisasi seperti sistem otomasi, sehingga pengelolaan perpustakaan dapat mengefisiensikan waktu dan tenaga.


Referensi
  1. Bafadal, Ibrahim. 2006. Pengelolaan Perpustakaan Sekolah. Jakarta : Bumi Aksara.
  2. Rahayuningsih. 2007. Pengelolaan Perpustakaan. Yogyakarta: Graha Ilmu.
  3. Suwarno, Wiji. 2010. Ilmu Perpustakaan & Kode Etik Perpustakaan. Yogyakarta: Ar-Ruzz Media.

Dosen Pengampu
Dr Ayu Wulandari, S.Pd, M.Pd
NIP 183011015
NIDN 0325078901
Mohammad Syahidul Haq, S.Pd, M.Pd
NIP 198804092015041003
NIDN 0009048801
Windasari, S.Pd, M.Pd
NIP 198903262019032015
NIDN 0026038909