Dec
14
Pengembangan Mobile Learning Tingkatkan Pemahaman Konsep Sejarah Indonesia di SMK
Mahasiswa Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) Universitas Negeri Surabaya (Unesa) kembali menghadirkan inovasi pembelajaran berbasis teknologi melalui penelitian berjudul “Pengembangan Mobile Learning untuk Pemahaman Konsep pada Mata Pelajaran Sejarah Indonesia Materi Kehidupan Praaksara di Indonesia untuk Kelas X SMK Negeri 10 Read more

