Publikasi S2 Pendidikan Luar Biasa

Year Title Description Publisher Author(s)
2022 Star Up Ecopreneur for Students with Special Needs Through Waste Bank Based on Digital Record
The Corona virus pandemic has forced the Indonesian people to adapt their lifestyle by conducting online transactions. Changes in people's lifestyles have an impact on increasing the use of plastic waste, so as not to cause pollution due to the burning of plastic waste that causes carcinogens, must find a solution by managing it from the source. The objective of Community Service activities is To increase knowledge and skills of children with special needs in sorting waste, determining selling prices, recording customer data, transactions with waste collector, recording in savings borrowing and saving mechanisms in the implementation of waste banks based. This activity was carried out using the one shoot case study method, respondents were given an intervention to know computers, recognize selling waste, record transactions digitally, then given a test. The results of the activity show that children with hearing …
Jurnal Penelitian dan Pengembangan Pendidikan Luar Biasa 8 (2), 2022
2021 PENGARUH MEDIA MAGIC STRAW TERHADAP PERKEMBANGAN KOGNITIF DAN MOTORIK HALUS PADA ANAK USIA DINI
Penelitian ini bertujuan untuk mendiskripsikan pengaruh media magic straw terhadap perkembangan kognitif dan motorik halus pada anak kelompok B TK Dharma Wanita Persatuan di kecamatan Waru Sidoarjo, penelitian in ipenelitian kuantitatif dengan metode eksperimen, pada penelitian ini menggunakan desain experimental karena memiliki kelompok eksperimen dan kelompok kontrol, data penelitian sebanyak 60 anak, di TK Dharma Wanita Persatuan Berbek 33 anak, sedangkan di TK Dharma Wanita WadungAsri 27 anak, penelitian di dilakukan pada bulan Juni 2021. hasil penelitian dan uji hipotesis terbukti bahwa media magic straw berpengaruh terhadap perkembangan kognitif dan motorik halus pada anak kelompok B dengan terbukti adanya perbedaan niali kelompok eksperimen dengan kelompok kontrol. Keberhasilan anak dalam merangkai magic straw berkatagori sangat baik, kerena dalam merangkai menggunakan media magic straw mendapat respon yang baik dari anak. Berdasarkan hasil dan diskusi penelitian, dapat disimpulkan bahwa media magic straw dapat meningkatkan perkembangan kognitif dan perkembangan motorik halus anak.
Jurnal Ilmiah Pendidikan Citra Bakti 8 (2), 302-313, 2021
2021 Learning Planning Development of “Universal Design for Learning “for Autism in Elementary School
Autistic take longer to adapt from primary special school to primary inclusive schools. Adaptability can be improved with an appropriate learning plan that is to the needs of autistic children. The lesson plans are on the needs of autistic children. The lesson plans are used for special schools and inclusive schools during the orientation period. This research produces learning planning development products through the Universal Design for Learning (UDL) principle for autism at the elementary school level in special schools that are feasible, practical, and effective. The research method used is ADDIE. Analysis of the character and needs of autistic children. Lesson planning is designed according to UDL principles. Development of learning planning through UDL. The result of the research was implemented in special schools dan was introduced to an inclusive school. The pandemic has prevented this research from being fully implemented in inclusive schools. The result of the next study was evaluated. The result of this study indicates that the development of UDL learning planning is considered feasible with a percentage of 82.6%; considered practical with a percentage of 81.6%; and quite effective with a range of n-gain–the value of 0.13 to 0.213. From these results, it can be concluded that the UDL Learning plan is feasible, practical, and quite effective for autistic children in primary schools and quite effective with a range of n-gain–a value of 0.13 to 0.213.
Budapest International Research and Critics in Linguistics and Education …, 2021
2021 Efect of Educational Poster Media on The Ability to Recognize The Concept of Numbers and Fine Motorics in Group a Children in Kindergarten
The purpose of this research was to determine the effect of the effectiveness of educative poster media on the ability to recognize the concept of numbers and fine motor skills in group A Kindergarten children. The research was carried out through a quantitative approach with an experimental design. The experimental design used is a nonequivalent control group design. The research subjects were children of group A of Ar-Rasyid Islamic Kindergarten and TKM NU 04 Tambak Sumur Sidoarjo which were selected through random sampling technique. The research data was collected through observation techniques with observation sheet instruments for the ability to recognize the concept of numbers and children's fine motor skills. The research data were analyzed statistically through the t test technique. Hypothesis testing uses a significance level of 5%. The results of data analysis show that: 1) the use of effective educational poster media to improve the ability to recognize the concept of numbers in group A Kindergarten; 2) the use of effective educational poster media to improve the fine motor skills of children in group A Kindergarten. The implication of this research is that educational poster media can be used to support the completeness of learning activities by teachers as an innovative, effective learning medium, and can function as a learning strategy that increases enthusiasm, and increases the ability to recognize number concepts and fine motor skills in kindergarten children.
International Journal of Education and Social Science Research 4 (5), 113-34, 2021
2021 PENGGUNAAN APLIKASI PEMBELAJARAN SELAMA PANDEMI PADA ANAK USIA DINI DI KECAMATAN BUBUTAN SURABAYA
This research is based on the government’s policy that learning must be carried out online due to the Covid-19 pandemic. The purpose of this research is to find out what applications have been used by teachers in Bubutan, Surabaya City during the Covid-19 pandemic to support online learning in early childhood education. The research method used is descriptive qualitative. Data collection was obtained from the results of a survey conducted by google form and interviews by WhatsApp. The results showed that there were many kinds of online learning support applications during the Covid-19 pandemic such as WhatsApp, zoom, google meet, google classroom, and pear deck. Whatsapp is the most widely used application and Peardeck is an application that is still unfamiliar to be used in the Bubutan, Surabaya City.
Jurnal MUDARRISUNA: Media Kajian Pendidikan Agama Islam 11 (2), 244-249, 2021
2021 Analisis Guru dalam Menjaga Tata Kelola Pembelajaran Pendidikan Anak Usia Dini Selama Pandemi Covid-19
Penelitian untuk menganalisis guru dalam menjaga tata kelola pembelajaran pendidikan Anak Usia Dini Selama Pandemi Covid-19. Metode penelitian digunakan dalam penelitian adalah metode kualitatif deskriptif menggunakan pendekatan studi kasus. Subjek yang digunakan pada penelitian guru tiap dari lembaga sekolah yang berjumlah 18 guru di Kota Surabaya penentuan subjek berdasarkan pemilihan sekolah Taman Kanak-kanak yang hanya terakreditasi A. Teknik pengumpulan data berupa wawancara melalui whatsapp. Analisis data coding dan dideskripsikan secara narasi menggunakan koleksi data, reduksi data, penyajian data, penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tata kelola perencanaan pada masa Pandemi Covid-19 rencana pembelajaran dinyatakan bahwa perencanaan pembelajaran anak usia dini meliputi perencanaan semester, rencana kegiatan mingguan (RKM), dan rencana kegiatan harian (RKH) dengan menggunakan kurikulum darurat. Tata kelola pelaksanaan pembelajaran menggunakan variasi blended learning dengan memadukan pembelajaran daring dan luring (home visit). Sedangkan untuk tata kelola evaluasi pembelajaran selama covid-19 dengan menggunakan penilaian fortopolio dan berbasis praktik secara online di rumah.
J. Obs. J. Pendidik. Anak Usia Dini 6 (1), 549-557, 2021
2021 Peran Guru dalam Optimasi Perkembangan Sikap Disiplin Anak Usia Dini
Sikap disiplin merupakan salah satu karakter yang perlu dikembangkan sejak dini, terutama oleh orangtua. Faktanya masih banyak orangtua yang belum memahami serta tergerak untuk menerapkan perilaku disiplin pada anak-anaknya. Tujuan penelitian ini untuk menganalisis peran guru dalam mengoptimalkan perkembangan sikap disiplin anak usia dini. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian yang digunakan yaitu penelitian kualitatif deskriptif. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan metode wawancara, observasi dan dokumentasi. Sumber data penelitian kepala sekolah, 2 orang guru dan 13 anak didik. Peneliti sebagai instrumen inti dalam penelitian dan menggunakan instrumen pendukung berupa pedoman wawancara, pedoman observasi. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis deskriptif dari Miles & Huberman dengan menggunakan interactive model. Hasil penelitian menunjukkan bahwa peran guru terhadap sikap disiplin anak yaitu sebagai teladan yang baik bagi anak, guru sebagai pendidik dan pembimbing dengan mengenalkan serta membiasakan anak bersikap disiplin dalam sehari-hari, dan guru sebagai evaluator. Upaya guru dalam menerapkan sikap disiplin yaitu dengan keteladanan, pembiasaan, dan menggunakan metode reward dan punishment. Faktor yang menjadi penghambat guru dalam menerapkan sikap disiplin anak faktor eksternal yaitu keluarga, lingkungan masyarakat. Faktor internal sikap anak yang hyperaktif atau tantrum. Faktor pendukung yaitu para orangtua yang bersikap mau bekerjasama dengan baik dalam mengambangkan sikap disiplin …
Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini Undiksha 9 (3), 355-362, 2021
2021 MODEL PEMBELAJARAN MATEMATIKA DALAM PERSPEKTIF FILSAFAT PENDIDIKAN (SEBUAH KAJIAN AKSIOLOGI)
Tujuan dari tulisan ini adalah untuk membahas tetang model pembelajaran khususnya dalam pembelajaran matematika di sekolah menengah yang ditinjau dari sudut pandang filsafat pendidikan. Rumusan masalah dalam tulisan ini yakni bagaimana model pembelajaran matematika dalam perpesktif filsafat pendidikan ditinjau dari kajian aksiologi. Tulisan ini menggunakan kajian pustaka (library research), dengan pendekatan kualitatif. Adapun hasil pembahasan tulisan ini dapat disimpulkan: 1. Penerapan model pembelajaran di sekolah bertujuan sebagai sarana bagi guru dan siswa dalam mencapai tujuan dari pembelajaran dan sebagai pedoman dalam pelaksanaan sintaks yang telah dirancang dengan tujuan agar pembelajaran menjadi terarah sampai pada tahap akhir pembelajaran. 2. Model pembelajaran sangat dibutuhkan dalam proses belajar mengajar di kelas karena dengan menerapkan model pembelajaran interaksi antara guru dan siswa menjadi bermakna artinya setiap proses yang dilakukan dalam kegiatan pembelajaran mendukung untuk tercapainya tujuan dari pembelajaran itu sendiri. 3. Penerapan model pembelajaran dapat disesuaikan dengan sintaks pembelajaran yang berhubungan dengan karakteristik siswa dan materi pelajaran dimana dari hasil penelitian yang pernah dilakukan bahwa dalam penerapan model pembelajaran yang sesuai dapat meningkatkan kemampuan siswa dalam bermatematika khususnya dalam menyelesaikan masalah-masalah kontekstual
Journal of Science and Social Research 4 (3), 291-298, 2021
2021 Demontrasi dan Simulasi Robot Untuk Meningkatkan Kepedulian Siswa Terhadap Sains Pada SMPN 2 Kota Bengkulu
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan materi pengabdian Robotika yang dapat memotivasi siswa belajar sains dan mengetahui motivasi belajar siswa setelah kegiatan pengabdian yang berjudul Demontrasi dan Simulasi Robot Untuk Meningkatkan Kepedulian Siswa Terhadap Sains Pada SMPN 2 Kota Bengkulu. Penelitian menggunakan metode ceramah dan demonstrasi visual, visualisasi, animasi dan simulasi tentang Robotika melalui video. Materi ajar yang disampaikan dengan menggunakan multimedia interaktif yang meliputi, narasi, animasi, visualisai, simulasi dan video terbukti berhasil memotivasi siswa untuk lebih peduli pada sains hasil respon siswa dari 18 responden menggunakan skala likert 5 berada pada kategori termotivasi atau peduli dengan score 3, 75 pada skala 1-5.
Andromeda: Jurnal Pengabdian Masyarakat Rafflesia 1 (1), 6-9, 2021
2021 Family intervention program for autism
Interventions can minimize the impact of developmental barriers on autism. Inconsistent interventions result in behavioral deterioration. Parents have a big role to provide consistent intervention to children. This study aims to review home intervention programs that family can do at home. The research method used is a literature review. The data collection method used is the literature related to home-based autism interventions and family intervention. The results of the study show several programs that can be applied by families at home. The results showed the intervention models that can be done by family are ABA, PLAY, dan TEACCH. Through this study, it can be concluded that ABA is the most effective technique that can be used as a basis for implementing family interventions. Comprehensive interventions are also highly recommended for home interventions, such as modifying the environment and providing …
COUNS-EDU: The International Journal of Counseling and Education 6 (2), 2021