Deskripsi
Mata kuliah ini mengkaji tentang hakikat, fungsi, peranan, tipe-tipe keluarga dalam membentuk perkembangan anak, model pendidikan dalam keluarga, serta telaah perilaku dan sikap orang tua yang mendukung dan menghambat pertumbuhan dan perkembangan anak untuk merumuskan pola asuh yang sesuai dengan kebutuhan anak dan menentukan langkah penerapannya pada anak.
Referensi
- Benokraitis, Nijole V. 2011. Marriages & Families . New York: Pearson.
- Brooks, Jane. 2011. The Process of Parenting . Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
- Bunda Rezky. 2010. Be A Smart Parent Cara Kreatif Mengasuh Anak Ala Super Nany . Yogyakarta: Galangpress.
- Byrd-Bredbenner, Carol, dkk. 2009. Wardlaw’s Perspectives in Nutrition Eighth Edition . New York: Higher Education.
- Christina, Ani. 2013. Sekolah Menjadi Orang Tua . Sidoarjo: Filla Press.
- Engel, Joyce K. 2006. Pocket Guide Series Pediatric Assessment . Missouri: Mosby Elsevier.
- Hairuddin, Enni K. 2014. Membentuk Karakter Anak dari Rumah . Jakarta: Gramedia.
- Hay, William W, dkk. 2011. Current Diagnosis & Treatment Pediatric 20th Edition . New York: Mc Graw Hill Lange.
- Hernandez, Hilda. 1989. Multicultural Education: A Teacher Guide to Linking Context, Process, and Content . New Jersey & Ohio: Practice Hall.
- Illingworth, Ronald S. 1979. The Normal Child (Some Problems of The Early Years and Their Treatment) . New York: Churchill Livingstone.
- Jinan, Miftahul. 2009. Aku Wariskan Moral Bagi Anakku . Sidoarjo: Filla Press.
- Lestari, Sri. 2012. Psikologi Keluarga: Penanaman Nilai dan Penanganan Konflik dalam Keluarga Edisi Pertama . Jakarta: Prenada Media Group.
- Mahfud, Choirul. 2013. Pendidikan Multikultural . Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
- Ningrum, Mallevi Agustin. 2016. Pola Pengasuhan Anak Usia Dini . Surabaya: Unesa University Press.
- Ningrum, Mallevi Agustin. 2017. Permasalahan dan Bimbingan AUD . Surabaya: Unesa University Press.
- Noe’man, Rani Razak. 2012. Amazing Parenting (Menjadi Orangtua Asyik, Membentuk Anak Hebat) . Jakarta: Noura Books.
- Syarbini, Amirulloh. 2014. Model Pendidikan Karakter dalam Keluarga . Jakarta: Gramedia.
Dosen Pengampu