MataKuliah Manajemen Diklat


Deskripsi
Mata kuliah ini mengkaji tentang konsep pengembangan SDM, pendidikan latihan, tujuan dan sifat diklat, persyaratan dan jenis diklat, model diklat, perencanaan, pelaksanaan, evaluasi diklat, proposal dan pelakanaan diklat di lembaga pendidikan. Perkuliahan dilaksanakan dengan sistem presentasi dan diskusi, tugas proyek, observasi lapangan, praktek dan melakukan refleksi bersama.
Referensi
  1. Mangkunegara. A.P. 2003. Perencanaan dan Pengembangan Sumber Daya manusia.bandung: Reika Aditama
  2. Nadler.L. 1982Designing Traininf Program. The Critical Event Model.London: Addison-Wesley Publishing Company
  3. Notoatmodjo. S. 2009. Pengembangan Sumber Daya Manusia. Jakarta: Rineka Cipta
  4. Roesminingsih.E. 2009. Pedoman Model dan Paket Pelatihan Peningkatan Mutu Guru dalam Prespektif manajemen Strategik
  5. Satmoko, Irmim.Soedjitno.2004. Mendesain strategi Pelatihan Karyawan. Jakrta: Seyma Media
  6. Soeprihanto.J.2001. penilaian kinerja dan pengembangan karyawan. Yogyakarta: BPFE.

Dosen Pengampu
Dr Dra Erny Roesminingsih, M.Si
NIP 196810151998022001
NIDN 0015106804
Dr Kaniati Amalia, S.Pd, M.Pd
NIP 198809082022032007
NIDN 0008098814
Windasari, S.Pd, M.Pd
NIP 198903262019032015
NIDN 0026038909
Aditya Chandra Setiawan, S.Pd, M.Pd
NIP 199303262019031011
NIDN 0026039303