Deskripsi
Matakuliah ini membahas tentang aplikasi konsep, prinsip, dan prosedur pengelolaan sumber belajar dalam masyarakat melalui pembelajaran saintifik. Perkuliahan dilaksanakan dengan cara blended learning. Penilaian dilakukan dengan cara tanya jawab dan tertulis.
Referensi
- Abdul Muis. 2012. Pengembangan Pusat Sumber Belajar . Bandung: PP PAUDNI
- Sadiman, S Arief. 2014. Media Pendidikan, Pengertian, Pengembangan dan Pemanfaatannya . Rajawali. Jakarta
- Sitepu, B.P. 2014. Pengembangan Sumber Belajar . Jakarta: Rajawali Grafindo
- Sulistiowati, dkk. 2020. Handout Pengelolaan Sumber Belajar Masyarakat . Surabaya: Teknologi Pendidikan FIP Unesa
Dosen Pengampu