Deskripsi
Mata kuliah ini membahas hakekat perilaku sosial menyimpang, teori perilaku sosial menyimpang, faktor penyebab perilaku menyimpang, identifikasi perilaku sosial meyimpang, analisis perilaku sosial menyimpang serta penanganan perilaku sosial menyimpang. Perkuliahan dilaksanakan dengan cara ceramah secara bervareasi, tanya jawab, Problem Base Learing/FGD, penugasan, presentasi dam Project Base Learning, self learning (V Class), serta diskusi kelas. Penilaian dilakukan dengan cara partisipasi, tugas, uts dan uas.
Referensi
- Clifton D. Bryant, 2011. The Routledge Handbook of Deviant Behavior. NewYork: Routledge.
- Ciek Julyati Hisyam, 2018. Perilaku Menyimpang Tinjauan Sosiologi. Solo: Bumi Aksara
Dosen Pengampu