MataKuliah Bimb. A. Berkeb. Khusus (Ortopedagogik)


Deskripsi

Pemahaman, pengkajian, pendalaman tentang mata kuliah bimbingan konseling anak berkebutuhan khusus yang meliputi: pendahuluan, hakikat bimbingan konseling anak berkebutuhan khusus, permasalahan anak berkebutuhan khusus dan upaya memahaminya, pemahaman anak berkebutuhan khusus sebagai individu, pendekatan bimbingan konseling bagi anak berkebutuhan khusus, pengadministrasian dan pengorganisasian bimbingan konseling anak berkebutuhan khusus.


Referensi
  1. Hallahan dan Kauffman. 1986. Exceptional Children Introduction to Special Education. New York: Prentice-Hall International Inc.
  2. Suheri, HN., Purwanta, Edi. 1996. Bimbingan Konseling Anak Luar Biasa. Jakarta: Depdikbud, Dikti, Proyek Pendidikan Tenaga guru.
  3. Sukadi, Dewa Ketut. 1983. Seri Bimbingan: Administrasi Bimbingan Konseling di Sekolah. Surabaya: Usaha Nasional.
  4. Asmani, Jamal Makmur. 2010. Panduan Efektif Bimbingan dan Konseling Di Sekolah. Jogjakarta: Diva Press (Anggota IKAPI).
  5. Sukardi, Dewa Ketut dan Nila Kusumawati, Desak P.E. 2008. Proses Bimbingan dan Konseling Di Sekolah. Jakarta: PT. Reneka Cipta.
  6. Winkel, W.S. & Hastuti, Sri. 2007. Bimbingan dan Konseling Di Institusi Pendidikan.Yogyakarta: Media Abadi.
  7. Corey, Gerald. 1991. Theory and Practice of Counseling and Psychoterapy (Fourth Edition).California: Brooks/Cole Publishing Company.
  8. Corey, Gerald (Alih bahasa: Mulyarto). 1995. Teori dan Praktek dari Konseling dan Psikoterapi. Semarang: IKIP Semarang Press

Dosen Pengampu
Elisabeth Christiana, S.Pd, M.Pd
NIP 196904172003122001
NIDN 0017046907
Muhammad Farid Ilhamuddin, S.Pd, M.Pd
NIP 199006182019031014
NIDN 0018069003